AYOO DOLAN KE MOJOSEMI FOREST PARK, LIBURAN BARENG KELUARGA SAMBIL NONTON PERTUNJUKAN DINOSAURUS

Dinosaurus di mojosemi forest Park 

MAGETAN, SINYALINDONESIA
  - Liburan Natal dan tahun baru sebentar lagi tiba, nggak usah bingung-bingung mau Liburan kemana?. Mojosemi forest Park menjadi pilihan yang tepat buat liburan Natal dan tahun baru bareng keluarga disana. Ada banyak wahana baru disana pasca PANDEMI. Pengelola mojosemi forest Park sangat memahami apa yang menjadi kebutuhan masyarakat untuk menghabiskan waktu liburan Natal dan tahun baru akan datang. 

Resto di dalam mojosemi forest park

Honggo Utomo, wakil komisaris mojosemi forest Park kepada SINYALPONOROGO mengatakan bahwa berkunjung di wisata alam seperti mojosemi forest Park kini sangat aman buat dikunjungi masyarakat karena pihak pengelola sangat memperhatikan kesehatan para pengunjung dengan menerapkan protokol kesehatan. Di setiap area pintu masuk hingga sepanjang jalan utama mojosemi forest Park dilengkapi dengan bak cuci tangan dan bisa dijumpai hampir setiap sudut ruang sehingga pengunjung dijamin aman. 

Honggo Utomo,
wakil komisaris mojosemi forest park

Selain itu, setiap pengunjung juga diwajibkan memakai masker dan dan di cek suhu tubuhnya oleh petugas jaga di pintu masuk sehingga semua pengunjung yang datang dan merayakan liburan di mojosemi forest Park dijamin sehat.

"Kita dari pengelola mojosemi forest Park sangat patuh terhadap anjuran pemerintah dan menerapkan protokol kesehatan di masa PANDEMI covid19."ujar Honggo Utomo, wakil komisaris mojosemi forest Park Sabtu, 12/12.

Dikatakan Honggo, di masa PANDEMI ini pihak pengelola memang sempat terpukul dengan kondisi saat ini tapi pihaknya terus berusaha semaksimal mungkin memberikan pelayanan kepada semua pengunjung secara maksimal agar pengunjung tetap merasa nyaman dan senang ketika berkunjung ke sana meskipun harus diakui jumlah pengunjung turun drastis diawal-awal PANDEMI. 

"Alhamdulillah, saat ini dunia wisata terus berbenah dan bangkit dan itu semua direspon positif masyarakat. Berangsur-angsurkan mulai rame."jelasnya.

Apalagi saat ini di mojosemi forest Park juga ada tambahan spot foto baru di sepanjang jalan utama dan bahkan wahana baru dinosaurus yang tampil dua kali dalam sehari yaitu mulai pukul 11.00 wib dan 13.00 wib.

"Kita memiliki wahana baru dinosaurus yang dikemas dalam sebuah cerita rakyat. Pas banget buat ditonton bareng keluarga. Apalagi didukung dengan latar belakang hutan yang masih alami. Seolah-olah seperti nyata."imbuhnya.

Bukan hanya itu, pihaknya juga menyediakan penginapan dan sekedar buat pengunjung yang ingin istirahat sejenak menikmati alam hutan di gunung Lawu udaranya sangat sejuk dan menyehatkan.

Meski berada di pegunungan Lawu, para pengunjung jangan khawatir jika sewaktu-waktu kelaparan maka ada resto di sepanjang jalan dengan harga yang cukup terjangkau bahkan pihak pengelola juga menggandeng UMKM sehingga ada banyak pilihan menu disana.

Bukan hanya itu, di mojosemi forest Park juga ada banyak wisata yang menantang adrenalin bagi pengunjung yang suka dengan petualangan berkeliling hutan Lawu dengan mobil Jeep siap menghantar kemana saja pengunjung suka termasuk yang suka dengan naik kuda juga ada disana. Ayo liburan bareng-bareng ke mojosemi forest Park.(Nang)

COMMENTS


Dikunjungi

$type=slider$snippet=hide$cate=0



Nama

2023,1,2024,1,Agama,6,air bersih,1,AKABRI 91,1,alsintan,1,aman dan damai,1,antisipasi,1,antisipasi Kerusuhan,1,apel,1,audit BPKP,1,Babinsa,9,Badegan,1,baksos,1,bakti sosial,1,Bali,2,Bangun Rumah,1,Batangsaren,1,Baznas,1,bedah rumah,2,beras,1,berhadiah,1,Berita,2131,Berita kodim,1,berperan aktif,1,Bhakti sosial,1,cegah kebakaran,1,damai 2024,1,Dan Tugu Magetan,1,dana desa,2,dana hibah,1,desa Selur,1,Dewan,13,Dolopo,2,donor darah,1,Ekonomi,12,gesekan,1,Giat,155,gotong royong,4,grebeg suro,1,hari santri,1,harkamtibmas,1,hijaukan bumi,1,Hkukum,1,HSN,1,Hukum,176,HUT Kemerdekaan RI ke-79,1,hutan,1,jaga kesehatan,1,jagung,1,jalan sehat,1,jambanisasi,2,Jatim,1,Jawa Timur,1,jelang pilkada 2024,1,judi online,1,Jumat Bersih,1,Kabar desa,7,Kapolres,1,Kapolri,1,Kapolsek,1,Kasdam V Brawijaya,1,Kebakaran,1,Kebonsari,1,Kejaksaan,1,kekeringan,1,kerja bakti,1,Kerja Bhakti,3,Kesehatan,18,kirab Budaya,1,kodim,31,Kodim Ponorogo,8,korban tenggelam,1,KPK,2,Kradinan,2,Kradinan pancen bedo,1,kreator Lokomotif,1,KTT AIS,2,Lari pagi,1,latihan menembak,1,Madiun,3,masak,1,masjid,1,MCK,1,MoU,1,MPLS,1,Mukiyarti,1,Musholla,1,narkoba,2,netralitas,1,Ngetrel,1,Ngrayun,2,nol APBD,1,olahraga,1,pancasila,1,Panglima TNI,1,Pariwisata,17,Patroli,3,PCNU Ponorogo,1,peduli dan lestarikan,1,pemberdayaan,1,pemdes Gemarang,1,Pemdes Mojorayung,1,Pemerintahan,49,Pemilu,2,Pemilu Damai,1,pendampingan,1,pendampingan petani,1,Pendidikan,21,pengamanan pemilu,1,pengesahan RAPBD 2024,1,Peristiwa,32,Pertanian,4,pesta Rakyat,1,petani,2,Piala dunia U17,1,Pilkada,1,PKB,1,PLN Persero,1,PMI,1,Polda Jatim,1,Polisi janji selidiki,1,Polres,4,Polres bangkalan,1,Polres Banyuwangi,1,Polres Kediri kota,1,Polres Ponorogo,7,polres Probolinggo,1,Polri,2,pompanisasi,1,ponorogo,28,posyandu,1,prabowo-gibran,1,propinsi Jatim,1,PWI,1,rabat beton,1,relawan Bolone Mase,1,renovasi,1,reog,1,road to ngebel Ultra 2024,1,RSUD,1,saluran air,1,Saradan,1,sasaran,1,sehari lunas pajak PBB-P2,1,sekolah,1,Selur,2,Seni,1,Sidorejo,1,Singgahan,1,sispamkota,1,Sosial,44,sosialiasi,1,sosialisasi,2,Stunting,1,subuh berjamaah,1,sumpah pemuda,1,suron agung,1,tanam pohon,2,TMMD,7,TNI,3,TNI netral,1,TNI polri,1,Trenggalek,2,Tulungagung,1,upacara bendera,1,
ltr
item
Sinyal Indonesia: AYOO DOLAN KE MOJOSEMI FOREST PARK, LIBURAN BARENG KELUARGA SAMBIL NONTON PERTUNJUKAN DINOSAURUS
AYOO DOLAN KE MOJOSEMI FOREST PARK, LIBURAN BARENG KELUARGA SAMBIL NONTON PERTUNJUKAN DINOSAURUS
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhH4e00i07YeKiJ96YSHceqnwegDB3g5aa0tc-tEvccvUYOj3JfQqMsSA88rzi1ILMrXDgShuUh10iuIeZmvg-LnH4I_yFbBqqQaMqSFYXDSNHt-OuXk_HRhBLRbDJ9yAnWgZEC2pRcTCE0/s320/IMG_20201212_140739.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhH4e00i07YeKiJ96YSHceqnwegDB3g5aa0tc-tEvccvUYOj3JfQqMsSA88rzi1ILMrXDgShuUh10iuIeZmvg-LnH4I_yFbBqqQaMqSFYXDSNHt-OuXk_HRhBLRbDJ9yAnWgZEC2pRcTCE0/s72-c/IMG_20201212_140739.jpg
Sinyal Indonesia
https://www.sinyalindonesia.com/2020/12/ayoo-dolan-ke-mojosemi-forest-park.html
https://www.sinyalindonesia.com/
http://www.sinyalindonesia.com/
http://www.sinyalindonesia.com/2020/12/ayoo-dolan-ke-mojosemi-forest-park.html
true
7537170232992678404
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy