Forkopimda Batu Tinjau Lokasi Banjir Bandang

Forkopimda batu malang ketika meninjau lokasi banjir bandang

SINYALINDONESIA, BATU MALANG
- Forkopimda Kota Batu termasuk Kapolres AKBP I Nyoman Yogi Hermawan, meninjau langsung lokasi kejadian bencana alam banjir Bandang yang meluluh lantakkan rumah dan sawah milik masyarakat di Kecamatan Bumiaji, Kamis (4/11/2021).

Di lokasi tersebut, Walikota Batu Dewanti Rumpoko dan AKBP I Nyoman Yogi Hermawan hadir. Mengecek sejauh mana bencana alam tersebut melanda sekaligus memastikan proses evakuasi terhadap masyarakat berjalan dengan baik.


Pasca kejadian kejadian ini, imbauan siaga kejadian bencana juga sudah dikeluarkan oleh BPBD Provinsi Jawa Timur untuk diteruskan  informasi Peringatan Dini potensi hujan tersebut kepada BPBD Kabupaten, Kota dan masyarakat agar waspada ancaman bahaya  banjir.

"Saat ini Polres Batu beesama dengan Unsur TNI, relawan , masyarakat dan Pemerintah Kota Batu sudah menurunkan tim ke lokasi kejadian untuk melakukan keji cepat , pendataan dan membersihkan lumpur serta melakukan pencarian korban yang dimungkinkan ada," kata Yogi.

Ia juga mengatakan, pihak terkait seperti BPBD, TNI-Polri sedang meninjau lokasi lainnya yang di perkirakan terdampak banjir tersebut.

"Saya bersama Ibu Walikota di temani BPBD Kota Batu dan stake holder lainya sedang menuju lokasi kejadian untuk menyiapkan langkah langkah strategis yang diperlukan seperti Lokasi pengungsian bagi warga," ujarnya.

Seperti diberitakan sebelumnya,terjadi bencana alam banjir bandang di Desa Sumberbrantas, Bulukerto,Tulungrejo, Pandanrejo dan Sidomulyo dipicu curah hujan dengan intensitas tinggi serta adanya sumbatan batang-batang kayu di hulu sungai.(IY)

COMMENTS


Dikunjungi



Nama

Agama,6,air bersih,1,AKABRI 91,1,audit BPKP,1,Babinsa,6,Badegan,1,bakti sosial,1,Bali,2,Bangun Rumah,1,Batangsaren,1,bedah rumah,1,Berita,2075,Bhakti sosial,1,cegah kebakaran,1,damai 2024,1,Dan Tugu Magetan,1,dana desa,1,Dewan,13,Ekonomi,12,Giat,155,gotong royong,3,hari santri,1,Hkukum,1,HSN,1,Hukum,174,hutan,1,Jatim,1,Jawa Timur,1,Jumat Bersih,1,Kabar desa,2,Kapolri,1,Kapolsek,1,Kebakaran,1,Kebonsari,1,Kejaksaan,1,kekeringan,1,Kerja Bhakti,3,Kesehatan,18,kodim,18,Kodim Ponorogo,2,korban tenggelam,1,KPK,2,KTT AIS,2,Madiun,1,masak,1,MoU,1,Musholla,1,narkoba,2,netralitas,1,olahraga,1,Panglima TNI,1,Pariwisata,16,Patroli,1,PCNU Ponorogo,1,pemberdayaan,1,Pemerintahan,49,Pemilu,2,Pemilu Damai,1,pendampingan,1,Pendidikan,21,pengamanan pemilu,1,pengesahan RAPBD 2024,1,Peristiwa,32,Pertanian,4,Piala dunia U17,1,PLN Persero,1,Polda Jatim,1,Polisi janji selidiki,1,Polres,2,Polres bangkalan,1,Polres Banyuwangi,1,Polres Ponorogo,3,polres Probolinggo,1,Polri,2,ponorogo,19,prabowo-gibran,1,PWI,1,relawan Bolone Mase,1,renovasi,1,RSUD,1,saluran air,1,Saradan,1,sekolah,1,Sidorejo,1,Singgahan,1,Sosial,44,sosialisasi,1,Stunting,1,subuh berjamaah,1,sumpah pemuda,1,tanam pohon,1,TMMD,1,TNI,3,TNI netral,1,TNI polri,1,Trenggalek,2,Tulungagung,1,
ltr
item
Sinyal Indonesia: Forkopimda Batu Tinjau Lokasi Banjir Bandang
Forkopimda Batu Tinjau Lokasi Banjir Bandang
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhaLCBocGOKJjmzLQVIxMhFNfpnmSNZ5vS72ogIqiVP4ExD6qDe_KK6Bca0MlSOC8RNv_8P3dt8PQABhorDa1xz1bKevs-FMeMMdmGXKP74sLjQA1tn91kUHLbFlTFF05VbXtOzSfwQwyprTH6eJbkEzevSSyoyPIud-j0ChtJnNhXccXrLqcLHiZaTAw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhaLCBocGOKJjmzLQVIxMhFNfpnmSNZ5vS72ogIqiVP4ExD6qDe_KK6Bca0MlSOC8RNv_8P3dt8PQABhorDa1xz1bKevs-FMeMMdmGXKP74sLjQA1tn91kUHLbFlTFF05VbXtOzSfwQwyprTH6eJbkEzevSSyoyPIud-j0ChtJnNhXccXrLqcLHiZaTAw=s72-c
Sinyal Indonesia
https://www.sinyalindonesia.com/2021/11/forkopimda-batu-tinjau-lokasi-banjir.html
https://www.sinyalindonesia.com/
http://www.sinyalindonesia.com/
http://www.sinyalindonesia.com/2021/11/forkopimda-batu-tinjau-lokasi-banjir.html
true
7537170232992678404
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy